Dalam ekosistem sawah banyak ditemukan tanaman padi yang berperan sebagai
Dalam ekosistem sawah banyak ditemukan tanaman padi yang berperan sebagai Produsen.
Dalam ekosistem sawah banyak ditemukan tanaman padi yang berperan sebagai? - Padi merupakan tanaman yang yang banyak kita jumpai di sawah. Keberlangsungan ekosistem sawah juga bergantung pada padi karena padi berperan sebagai produsen. Padi menghasilkan biji beras yang dapat dimanfaatkan oleh makhluk lain seperti tikus dan belalang.
Siklus saling makan-memakan ini dinamakan dengan rantai makanan. Rantai makanan biasanya dimulai dari makhluk hidup produsen dan diakhiri dengan dekomoser. Kalian masih bingung apa itu produsen, konsumen, dan dekomposer? santai saja, kita akan bahas satu persatu.
![]() |
padi sebagai produsen |
Produsen merupakan makhluk hidup yang memiliki / dapat membuat makanannya sendiri. Jadi dia tidak bergantung pada makhluk hidup lain untuk dimakan. Posisi produsen di ekosistem biasanya berupa tumbuhan dan fikoplankton.
Konsumen merupakakan makhluk hidup yang mengandalkan produsen sebagai makananya. Konsumen tidak dapat menciptakan makanannya sendiri dan hanya bergantung pada produsen. Contoh dari konsumen di ekosistem yakni seperti tikus yang bergantung pada padi, belalang yang bergantung pada tanaman, dan lain sebagainya.
Dekomposer yakni makhluk hidup yang mengurai konsumen yang telah mati. Dekomposer biasanya akan mengurai konsumen tingkat akhir dan nutrisi yang ada akan menyuburkan tanah yang nantinya bermanfaat untuk tanaman.
Contoh Rantai Makanan Pada Ekosistem Sawah
Padi -> Tikus -> Ular -> Elang -> Dekomposer
Padi -> Belalang -> Katak -> Ular -> Elang -> Dekomposer
Pada contoh rantai makanan di atas, padi menempati posisi produsen, tikus menempati posisi konsumen 1, Ular menempati posisi konsumen 2, elang menempati posisi konsumen 3, dan bakteri pengurai menempati posisi dekomposer.
Contoh berikutnya padi menempati posisi produsen, belalang menempati posisi konsumen 1, katak konsumen 2, ular konsumen 3, elang konsumen 4, dan bakteri pengurai menempati posisi dekomposer.
Bagaimana? sudah sangat jelas bukan bahwa Dalam ekosistem sawah banyak ditemukan tanaman padi yang berperan sebagai Produsen. Tanpa adanya produsen maka konsumen juga tidak ada. Jadi,